Hibernate merupakan perintah yang penting dalam windows. Dokumen dan aplikasi yang sedang kita jalankan tidak akan tertutup saat perintah hibernate berjalan, dan bisa terbuka lagi saat PC/laptop kembali dihidupkan. Hibernate tidak memakan daya baterray. Namun bagaimana untuk pengguna windows 8/8.1 ? Apakah perintah hibernate ada ? Jawabannya adalah ada, tetapi belum disetting supaya muncul Power Menu. Berikut langkah memunculkan perintah hibernate pada windows 8/8.1 :
Pertama, klik kanan Icon baterry kemudian pilih Power Options
Klik Choose what the power button does, pada bagian baris kiri
Kemudian pilih Change setting that are currently unavailable
Centang pada pilihan Hibernate. Ini yang berfungsi memunculkannya pada Power Menu. Setelah dicentang jangan lupa klik Save Changes
Dan lihat hasilnya di Power Menu,





0 komentar: